Sabtu, 08 Juni 2013

refleksi Elegi Pemberontakan Pendidikan Matematika 11: Apakah Matematika Kontradiktif ? (Bagian Kesatu)



Berdasarkan artikel Elegi Pemberontakan Pendidikan Matematika 11: Apakah Matematika Kontradiktif ? (Bagian Kesatu) di atas saya dapat menyimpulkan bahwa matematikan itu terdiri dari para Logicist dan Formalist. Di antaranya mungkin akan timbul kontradiksi, namun keduanya juga harus ikhlas dan legowo untuk menerima perbedaan masing-masing. Dan relevansi pertanyaan tersebut adalah  hanyalah menyangkut "skala ketelitian memandang dan menguji konsistensi logika dan bentuk formal matematikanya”.

http://powermathematics.blogspot.com/2010/09/elegi-pemberontakan-pendidikan_5953.html?showComment=1369315025893#c8085939359993586351

Tidak ada komentar:

Posting Komentar